Tapir gunung

Tapir gunung
Status konservasi

Terancam  (IUCN 3.1)[1]
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Animalia
Filum:
Chordata
Kelas:
Mamalia
Ordo:
Perissodactyla
Famili:
Tapiridae
Genus:
Tapirus
Spesies:
T. pinchaque
Nama binomial
Tapirus pinchaque
(Roulin, 1829)
Persebaran tapir gunung

Tapir gunung (Tapirus pinchaque) atau tapir berbulu adalah salah satu spesies tapir asli Amerika Selatan. Tapir gunung merupakan spesies tapir satu-satunya yang hidup di luar hutan hujan tropis, karena sesuai namanya, ia hidup di kawasan pegunungan Andes di Peru, Ekuador, dan Kolombia. Tapir gunung mudah dibedakan dengan tapir lain karena moncongnya yang berwarna putih dan bulu tebalnya.

Deskripsi

Tapir gunung berbulu lebat dan tebal; ketebalan bulunya 3,5  cm dan berwarna hitam. Tapir berbulu mempunyai panjang tubuh 18 m (59 ft) dengan tinggi 075–1 m (246,1–3,3 ft). Berat tubuhnya antara 136–250 kg (300–551 pon). Namun, tapir betina memiliki tubuh yang sedikit lebih langsing dengan berat 25–100 kilogram (55–220 pon).

Catatan

  1. ^ Diaz, A.G. et al. (2008). "Tapirus pinchaque". IUCN Red List of Threatened Species. Version 2008. International Union for Conservation of Nature. Diakses tanggal 10 April 2009. Pemeliharaan CS1: Menggunakan parameter penulis (link) Pemeliharaan CS1: Penggunaan et al. yang eksplisit (link) Database entry includes a brief justification of why this species is of endangered.
  • l
  • b
  • s
Spesies Perissodactyla (Hewan berkuku ganjil) yang masih hidup
Hippomorpha
Equidae
(Famili kuda)
Equus
(Termasuk Zebra)
  • Subgenus Equus: Kuda liar (E. ferus)
    • Kuda przewalski (E. f. przewalskii)
  • Kuda domestik (E. caballus)
  • Subgenus Asinus: Keledai-liar afrika (E. africanus)
  • Keledai (E. asinus)
  • Onager (E. hemionus)
  • Kiang (E. kiang)
  • Subgenus Hippotigris: Zebra dataran (E. quagga)
  • Zebra gunung (E. zebra)
  • Zebra grévy (E. grevyi)
Ceratomorpha
Rhinocerotidae
(Badak)
Rhinoceros
  • Badak india (R. unicornis)
  • Badak jawa (R. sondaicus)
Dicerorhinus
  • Badak sumatra (D. sumatrensis)
Ceratotherium
  • Badak putih (C. simum)
Diceros
  • Badak hitam (D. bicornis)
Tapiridae (Tapir)
Tapirus
  • Tapir baird (T. bairdii)
  • Tapir gunung (T. pinchaque)
  • Tapir brasil(T. terrestris)
  • Tapir asia (T. indicus)
Category Category
Pengidentifikasi takson