Rambatan, Ciniru, Kuningan

Rambatan
Desa
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenKuningan
KecamatanCiniru
Kode Kemendagri32.08.02.2005
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-

Rambatan adalah desa di Kecamatan Ciniru, Kabupaten Kuningan. Terletak sebelah selatan ibu kota Kabupaten Kuningan dibatasi deretan perbukitan Mayana. Untuk mencapai desa ini dapat melalui satu di antara tiga jalur, yaitu:

  • Melalui Kadugede - Bayuning - Gunung Mayana - Longkewang - Pasir Pari
  • Melalui Pasapen - Liangpanas - Cibinuang - Nangka - Gunung Mayana - Longkewang - Pasir Pari
  • Melalui Pasar Baru - arah Garawangi - Purwasari - Dangdèr - Pakembangan - Cirukem - Cibunut - Ciniru

Sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai petani. Banyak warganya yang merantau pula. Di desa ini banyak dijumpai sejumlah artifak peninggalan dari masa prasejarah Indonesia. Kampung-kampung yang termasuk dalam desa ini:

  • Karangsari
  • Karangmulya
  • Cikadongdong
  • Margamukti
  • Parenca
  • Margahayu
  • Tarikolot
  • Rambatan
  • l
  • b
  • s
Kecamatan Ciniru, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat
Desa

https://www.google.co.id/maps/place/Karna+FamiLLY,+desa+Cibunut+Rt03%2F013,+Cirukem,+Garawangi,+Kabupaten+Kuningan,+Jawa+Barat+45565/@-7.0314927,108.499411,19z/data=!4m6!1m3!3m2!1s0x2e6f1532db329d01:0x8f32acbccea75d45!2sKarna+FamiLLY,+desa+Cibunut+Rt03%2F013,+Cirukem,+Garawangi,+Kabupaten+Kuningan,+Jawa+Barat+45565!3m1!1s0x2e6f1532db329d01:0x8f32acbccea75d45?hl=id


Ikon rintisan

Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s