Léon Degrelle

Infobox orangLéon Degrelle

Biografi
Kelahiran(fr) Léon Joseph Marie Ignace Degrelle
15 Juni 1906
Bouillon
Kematian31 Maret 1994 (87 tahun)
Málaga
Penyebab kematianSerangan jantung
Member of the Chamber of Representatives of Belgium
2 April 1939 – 17 Februari 1946
Data pribadi
AgamaKatolik
PendidikanUniversitas Katolik Leuven
Kegiatan
Pekerjaanpolitikus, jurnalis, penulis
Periode aktif1941  –
Partai politikRexisme
KesetiaanJerman Nazi
Cabang militerHeer (1935-1945)
Pangkat militerSturmbannführer (1944–)
Komando28th SS Volunteer Grenadier Division Wallonien
KonflikPerang Dunia II dan Front Timur (Perang Dunia II)
Related artistsLouis Picard (–1935)
Keluarga
AyahÉdouard Degrelle
Penghargaan
  •  German Cross in Gold
  •  Knight's Cross of the Iron Cross with Oak Leaves

Léon Joseph Marie Ignace Degrelle (15 Juni 1906 – 31 Maret 1994) adalah seorang penulis, jurnalis, dan pemilik salah satu media beraliran Katolik di Belgia. Nama Degrelle mulai mencuat ketika ia menjadi kolaborator Jerman selama Perang Dunia II.[1]

Riwayat

Setelah menyelesaikan sekolahnya di seminari Jesuit, Degrelle mencoba melanjutkan kuliahnya. Namun ia gagal saat ingin mendapatkan gelar doktoral di Universitas Leuven. Karena Degrelle sudah merasa cukup dengan pendidikannya, ia memutuskan untuk menjadi wartawan di sebuah jurnal Katolik konservatif, yakni Christus Rex yang terafiliasi dengan Partai Katolik Belgia. Degrelle juga pernah menjadi koresponden surat kabar di Meksiko.[1]

Degrelle di Charleroi, 1 April 1944

Hubungan Degrelle dengan kader Partai Katolik lainnya mulai renggang. Pada 1934, partai melihat Degrelle terlalu militan, hal ini menimbulkan konflik antara dirinya dengan partai, khususnya dengan kader partai yang cenderung moderat. Konflik ini bahkan membuat Degrelle dan faksi yang mendukungnya disebut sebagai Rexis, dan akhirnya memilih untuk memisahkan diri dari Partai Katolik dan mendirikan partai sendiri.[1]

Mendirikan Partai Rexis

Setelah memisahkan diri dari Partai Katolik, faksi Rexis yang dipimpin oleh Degrelle mendirikan partai baru, yakni Rexisme. Partai ini berkembang cenderung lebih berideologi fasis dan korporatisme. Selain itu Partai Rexis juga antikomunis dan antisemit. Melalui propaganda dan kampanye politik yang mengangkat isu pemberantasan korupsi, Partai Rexis segera mendapatkan banyak dukungan di Belgia, khususnya di wilayah Walonia dan beberapa wilayah lainnya yang dihuni mayoritas etnis Franka, seperti ibukota Brussel dan daerah separatis Flanders.[2]

Rival utama dari Partai Rexis adalah Vlaamsch Nationaal Verbond (VNV), partai berideologi fasis lainnya, tetapi basis massanya adalah orang-orang keturunan Belanda yang banyak menghuni wilayah Vlaams.[2]

Klaim Mirip Tintin

Sebelum Perang Dunia II meletus, Degrelle juga dekat dengan kartunis Belgia yang menciptakan komik Tintin, Hergé yang memiliki nama asli Georges Rémi. Saat komik Tintin populer, Degrelle menyatakan bahwa karakter Tintin ciptaan Hergé terinspirasi dari dirinya. Klaim yang dinyatakan Degrelle berdasarkan bukti bahwa Tintin adalah seorang wartawan dan secara visual mirip dengannya. Namun Hergé menampik klaim Degrelle, ia mengatakan bahwa karakter Tintin terinspirasi dari kakanya, Paul Rémi.[2]

Pemikiran

Poster propaganda Schutzstaffel (SS) di daerah Walonia dengan potrer Degrelle saat memberikan pidato untuk Partai Rexis.

Sebagai seorang Katolik dan memiliki darah Prancis, pemikiran Degrelle sedikit banyak terpengaruh oleh tokoh Action Française, Charles Maurras. Pemikiran Maurras yang menjadi inspirasi bagi Degrelle adalah konsep mengenai integralisme Prancis dan korelasinya dengan nilai-nilai Katolik.[1]

Referensi

  1. ^ a b c d Srivanto, Fernando R. (2008). Kolaborator Nazi: Sepak Terjang Para Simpatisan Nazi Selama Perang Dunia II. Yogyakarta: Narasi. hlm. 23. ISBN 9791680981.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)
  2. ^ a b c Srivanto, Fernando R. Kolaborator Nazi: Sepak Terjang Para Simpatisan Nazi Selama Perang Dunia II. hlm. 24.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)

Pranala luar

  • (Prancis) Léon Degrelle (1906 - 1994), une biographie Diarsipkan 2009-03-05 di Wayback Machine.PDF, thèse d'histoire de Korentin Denis-Falc'hun, Institut d'études politiques de Paris.
  • (Prancis) Documentaire télévisé Diarsipkan 2010-01-23 di Wayback Machine. de Jean-Michel Charlier, Autoportrait d'un fasciste: Léon Degrelle, 1978, FR3, documentaire diffusé dans certains pays étrangers et déprogrammé en France, semble-t-il sous la pression politique du Gouvernement.
  • [(Prancis) http://www.jmcharlier.com/livres_documentaires.html Léon Degrelle persiste et signe] Diarsipkan 2011-09-17 di Wayback Machine., de Jean-Michel Charlier, éditions Jean Picollec.
  • (Inggris) (Prancis) Léon Degrelle 1941-1945. Walloon Military Collaboration. Historical and Critical evaluation.
  • l
  • b
  • s
Neo-Nazisme
Kelompok
Masih ada
Jerman dan Austria
Eropa
Internasional
Sudah tidak ada
Jerman dan Austria
  • Action Front of National Socialists/National Activists
  • Alternatif Jerman
  • Deutsche Heidnische Front
  • Free German Workers' Party
  • Front Nasionalis (Jerman)
  • Gesinnungsgemeinschaft der Neuen Front
  • Kelompok Landig
  • National Offensive
  • National Socialist Underground
  • Partai Demokratis Nasional Austria
  • Partai Kekaisaran Jerman
  • Partai Kekaisaran Sosialis
  • The Immortals
  • Uni Sosial Jerman
  • Volkssozialistische Bewegung Deutschlands/Partei der Arbeit
  • Wiking-Jugend
Eropa
  • Avanguardia Nazionale
  • Bloed, Bodem, Eer en Trouw
  • CEDADE
  • Front Nasional Hungaria
  • Front Pembebasan Eropa
  • Front Sosialis Nasional
  • Gerakan Pekerja Bersatu Nasional Lithuania
  • Gerakan Sosialis Nasional (Inggris, 1962)
  • Heathen Front
  • Ordine Nero
  • Ordine Nuovo
  • Ordo Militan Flemish
  • Partai Aksi Sosialis Nasional
  • Party of the Swedes
  • Partai Reich Nordik
  • Tentara Jermanik Norwegia
  • Uni Nasional Rusia
  • Volkspartei der Schweiz
Internasional
  • Aryan Nations
  • Front Pembebasan Sosialis Nasional
  • Liga Sosialis Nasional Amerika
  • Orde Eropa Baru
  • Partai Kemenangan Baru
  • Partai Nazi Amerika
  • Partai Nazi Kanada
  • Partai Renaisans Nasional
  • Partai Sosialis Nasional Amerika
  • Partai Sosialis Nasional Australia
  • Partai Sosialis Nasional Selandia Baru
  • Partai Sosialis Nasional Australia
  • Patrol 36
  • SUMKA
  • Unit 88
Black Sun
Tokoh
  • Bela Ewald Althans
  • Gaston-Armand Amaudruz
  • Andrew Anglin
  • Alexander Barkashov
  • René Binet
  • William John Beattie
  • Kerry Bolton
  • Salvador Borrego
  • Anders Behring Breivik
  • Harold Covington
  • Nicky Crane
  • Bert Eriksson
  • Franco Freda
  • Mark Fredriksen
  • Léon Degrelle
  • Savitri Devi
  • Françoise Dior
  • Ian Stuart Donaldson
  • István Győrkös
  • Arthur J. Jones
  • Colin Jordan
  • Konstantin Kasimovsky
  • Colin King-Ansell
  • Matthias Koehl
  • Michael Kühnen
  • Gottfried Küssel
  • Princess Marie Adelheid of Lippe
  • Klas Lund
  • James H. Madole
  • Jacques de Mahieu
  • Horst Mahler
  • James Mason
  • Michael McLaughlin
  • Tom Metzger
  • Davud Monshizadeh
  • Eustace Mullins
  • David Myatt
  • Otto Ernst Remer
  • Povl Riis-Knudsen
  • Gary Lauck
  • George Lincoln Rockwell
  • Manfred Roeder
  • Dylann Roof
  • Horst Rosenkranz
  • Fritz Rössler
  • Florentine Rost van Tonningen
  • Hans-Ulrich Rudel
  • Miguel Serrano
  • Albert Spaggiari
  • Otto Strasser
  • Otto Skorzeny
  • Eugène Terre'Blanche
  • H. Keith Thompson
  • Terry Tremaine
  • Joseph Tommasi
  • John Tyndall
  • Jack van Tongeren
  • Russell Veh
  • Varg Vikernes
  • Martin Webster
  • Christian Worch
  • Francis Parker Yockey
  • Ernst Zündel
  • Category Kategori
  • l
  • b
  • s
Revisionisme sejarah (negasionisme)
Penyangkalan genosida
Pelaku
  • Mahmoud Ahmadinejad
  • Austin App
  • Claude Autant-Lara
  • Maurice Bardèche
  • Harry Elmer Barnes
  • John Tuson Bennett
  • Jane Birdwood, Baroness Birdwood
  • Don Black
  • Eric Butler
  • Arthur Butz
  • Gheorghe Buzatu
  • Willis Carto
  • Louis-Ferdinand Céline
  • Norberto Ceresole
  • Thies Christophersen
  • Craig Cobb
  • Doug Collins
  • Louis Darquier de Pellepoix
  • Léon Degrelle
  • Luis D'Elía
  • David Duke
  • François Duprat
  • Richard Edmonds
  • Saeed Emami
  • Robert Faurisson
  • James H. Fetzer
  • Bobby Fischer
  • Paul Fromm
  • Hermann Gauch
  • Hutton Gibson
  • Stephen Goodson
  • Jürgen Graf
  • Nick Griffin
  • Hans F. K. Günther
  • Anthony Hancock
  • Peter Hartung
  • Taj El-Din Hilaly
  • Adolf Hitler
  • Michael A. Hoffman II
  • David Hoggan
  • Ahmed Huber
  • David Irving
  • Colin Jordan
  • Ilias Kasidiaris
  • James Keegstra
  • Ali Khamenei
  • Nicholas Kollerstrom
  • Gottfried Küssel
  • Fred A. Leuchter
  • Alex Linder
  • Horst Mahler
  • Naser Makarem Shirazi
  • Putri Marie Adelheid dari Lippe
  • James J. Martin
  • Anders Greif Mathisen
  • Carlo Mattogno
  • David McCalden
  • Nikolaos Michaloliakos
  • Eustace Mullins
  • Issam Naaman
  • Michael Collins Piper
  • Oleg Platonov
  • Konstantinos Plevris
  • Robert Poulet
  • Roeland Raes
  • Ahmed Rami
  • Mohammad-Ali Ramin
  • Paul Rassinier
  • Otto Ernst Remer
  • Michèle Renouf
  • Vincent Reynouard
  • Jürgen Rieger
  • Ingrid Rimland
  • Thomas Robb
  • Manfred Roeder
  • Malcolm Ross
  • Germar Rudolf
  • Bernhard Schaub
  • Hans Schmidt
  • Simon Sheppard
  • Bradley R. Smith
  • Wilhelm Stäglich
  • Kevin Alfred Strom
  • Sultan bin Zayed bin Sultan Al Nahyan
  • Robert Sungenis
  • Mohammed Taheri
  • Serge Thion
  • H. Keith Thompson
  • Fredrick Töben
  • Ferdinand Topacio
  • Franjo Tudjman
  • Hal Turner
  • Richard Verrall
  • Louis Vezelis
  • James von Brunn
  • Udo Walendy
  • Mark Weber
  • Bill White
  • Richard Williamson
  • Sami Abu Zuhri
  • Ernst Zündel
Organisasi
  • Institut Adelaide
  • Pusat Pembelajaran Sebab-Sebab Perang
  • CODOH
  • Institut Ulasan Sejarah
Publikasi
  • Did Six Million Really Die?
  • Laporan Leuchter
  • Journal of Historical Review
  • The Hoax of the Twentieth Century
Konferensi
  • Konferensi Ulasan Visi Global Holocaust Internasional
  • Bali Holocaust Conference
Status hukum
Penegakan hukum
  • Austria
  • Belgia
  • Prancis
  • Jerman
Kasus hukum
  • Lehideux dan Isorni v. Prancis
  • R. v. Zundel
Traktat
  • Protokol Tambahan untuk Konvensi tentang Kejahatan Dunia Maya